smadav antivirus indonesia

ShoutMix chat widget

Rabu, 24 Februari 2010

Tips Memilih Nama Domain Pada Web Site




Aturan dalam memilih nama domain, antara lain :
  1. Nama domain hanya boleh menggunakan huruf dan angka.
  2. Tanda baca yang diperbolehkan hanya "-" (dash), spasi dan tanda baca lainnya tidak diperbolehkan.
  3. Maksimum karakter yang diperbolehkan sebanyak 63 karakter, tidak termaksud extension domain (.com/.net/.org/.info dll).
  4. Nama domain mengunakan huruf kecil semua.
Tips dalam memilih nama domain :
  1. Pilih nama domain yang dapat mewakili product atau nama perusahaan.
  2. Singkat, mudah dieja, dan mudah diingat.
  3. Gunakan .com sebagai extension utama, karena lebih populer dibanding extension yang lain.
  4. Jangan menggunakan angka nol "0", karena akan membuat orang bingung apakah itu angka "0" atau huruf "o".
  5. Jangan menggunakan angka "2" sebagai pengganti "to" dan angka "4" sebagai pengganti "for", karena akan membuat orang menebak-nebak terlebih dahulu arti nama domain tersebut.
  6. Untuk domain co.id memerlukan persyaratakan khusus. Silahkan melihat di www.pandi.or.id
  7. Pastikan anda membeli domain di tempat yang dapat dipercaya.
Untuk mengecek apakah nama domain yang kita inginkan sudah dimiliki orang lain atau belum, kita dapat mengeceknya di www.namadomain.com atau www.internic.net. 


Maaf ya para pembaca kalau penulis ada salah - salah kata atau ada yang kurang jelas. Selamat mencoba…………………..





By Create : Achmad Fauzie (TKJ 5)

0 komentar:

Posting Komentar